Tingkatkan Nafsu Makan, Konsumsi Sumber Makanan Berikut

Contoh beberapa ramuan pahit di antaranya bunga centaury, gentian (Gentiana lutea L.), dan sejumlah jamu pahit.

  1. Echinacea

Penambah nafsu makan alami lainnya yakni echinacea. Bahan alami ini dapat meningkatkan sistem daya tahan tubuh ketika sedang sakit.

Selain itu, beberapa penelitian menunjukkan, kandungan zat alkylamines dalam echinacea dapat menambah nafsu makan. Perlu diingat, kendati beberapa bahan penambah nafsu makan di atas bersifat alami, beberapa zat bisa berinteraksi dengan obat yang sedang dikonsumsi.

Agar lebih aman, sebelum menambah nafsu makan dengan vitamin atau obat alami di atas, konsultasikan dengan dokter yang menangani jika Anda tengah menjalani pengobatan tertentu. (*)

Komentar