Susu Sapi vs Susu Kedelai, Mana yang Lebih Sehat?

Baca juga: Tak Banyak yang Tahu, Kale Mujarab Menjaga Kesehatan Mulut

Di dalam kandungan whey dan kasein susu sapi terdapat sembilan asam amino esensial yang memainkan peran penting dalam kesehatan tulang dan sumber kalsium. Akan tetapi, banyak orang yang alergi terhadap susu sapi sehingga tidak bisa mengonsumsinya. Begitu juga dengan mereka yang menjalani hidup vegan.

  1. Susu kedelai

Susu kedelai sering menjadi pilihan bagi orang-orang yang alergi susu sapi. Jenis susu ini terbuat dari kacang kedelai yang kaya akan protein nabati serta vitamin dan mineral lain. Susu kedelai juga sumber karbohidrat, vitamin B, dan kalsium.

Dari segi nutrisi, susu kedelai tidak beda jauh bila dibandingkan dengan susu sapi. Bahkan suatu penelitian pada 2017 menyatakan nutrisi susu kedelai jauh lebih baik dibandingkan alternatif susu lain seperti susu almond, susu beras, dan susu kelapa.

Baca Juga :   Manfaat Merendam Kaki dengan Air Hangat

Baca juga: Pepaya Melancarkan BAB, Mitos Atau Fakta?

  1. Susu almond

Tak jauh berbeda, susu almond juga merupakan sumber protein nabati yang baik. Walaupun kandungan protein dan kalsium susu almond lebih rendah jika dibandingkan susu sapi. Di sisi lain, survei 2017 menyatakan susu almond cenderung rendah kalori, mengandung lemak tidak jenuh yang sehat, vitamin E, mangan, seng, dan kalium.

Komentar