Foto: Ilustrasi/iStock
SMJTimes.com – Minuman infused water menjadi populer karena disebut sebagai salah satu minuman sehat yang mendatangkan manfaat apabila rutin mengonsumsinya. Tujuan utama dari mengonsumsi minuman ini adalah memenuhi kebutuhan cairan tubuh agar tetap terhidrasi. Namun, selain itu, infused water juga bermanfaat untuk mencegah bau mulut, menurunkan berat badan, memperbaiki kualitas tidur, hingga perawatan kanker.
Infused water ini biasanya mengandung buah-buahan dengan campuran air lemon atau jeruk nipis. Selain itu, anda juga bisa menambahkan air dengan rempah-rempah seperti jahe atau mint.
Dilansir dari Halodoc, berikut adalah cara membuat water agar lebih bergizi.
Tak ada batasan dalam menggunakan pilihan buah atau rempah di dalam infused water anda. Namun, kombinasi berikut dikatakan sebagai kombinasi terbaik.
Setelah menentukan kombinasi yang paling cocok dengan selera anda, siapkan bahan-bahan lainnya. Pastikan bahan tersebut digunakan dalam kondisi yang bersih dan segar. Anda bisa mulai memotong buah-buahan menjadi bagian yang tipis dan kecil-kecil. Selanjutnya, hancurkan juga rempah yang akan anda jadikan campuran, seperti jahe, daun mint dan ketumbar, kemudian siapkan air lemon atau air jeruk nipis yang akan digunakan.
Sebelum anda memasukkan semuanya, ketahui dulu waktu rendam yang tepat dan suhu ruangan dimana anda menyimpannya. Simpan minuman ini di suhu kamar tidak lebih dari 2 jam, kemudian masukkan ke dalam kulkas untuk cegah bakteri tumbuh.
Infused water dari jeruk, melon, dan daun mint bisa segera dikonsumsi. Namun, apel, kayu manis, jahe, dan rosemary perlu perendaman semalam di kulkas. Selain itu, perlu diketahui bahwa kulit jeruk dapat membuat air terasa pahit jika disimpan lebih dari 4 jam.
SMJTimes.com - Salah satu aktivitas yang bisa kita lakukan selama ngabuburit adalah dengan membaca buku. Selain untuk mengalihkan diri dari…
SMJTimes.com - Divisi perdata ke-50 Pengadilan Distrik Pusat Seoul melarang kelima anggota NewJeans (NJZ) beraktivitas tanpa persetujuan ADOR. Putusan ini…
SMJTimes.com - Akan ada sejumlah drama Korea menarik yang siap tayang selama bulan April 2025 mendatang. Drama-drama berikut ini didominasi…
SMJTimes.com - Bioskop TransTV kembali menghadirkan film-film seru pada Jumat (21/3/2025) malam ini. Film CJ7 dan Lethal Weapon 2 masing-masing…
SMJTimes.com - Ada yang unik dengan salah satu konsep kecantikan di Korea Selatan. Banyak orang Korea mendeskripsikan struktur wajah dengan…
SMJTimes.com - Salah satu item fashion yang banyak dikenakan saat Lebaran adalah abaya. Abaya merupakan busana panjang dan longgar, mirip…
This website uses cookies.
Leave a Comment