Inspirasi

Jenis Makanan untuk Memenuhi Nutrisi Ibu Menyusui

SMJTimes.com – Ibu menyusui perlu memperhatikan makanan yang dikonsumsi setiap harinya. Hal ini untuk memastikan kecukupan nutrisi dan gizi yang diperoleh ibu dan sang buah hati.

Pasalnya, ibu menyusui membutuhkan kalori ekstra atau tambahan dari kebutuhan kalori pada umumnya. Berikut ini makanan yang baik untuk ibu menyeusui.

  1. Makanan pokok

Ibu menyusui perlu mengonsumsi makanan pokok seperti nasi, sagu, singkong, jagung, atau ubi sebanyak enam porsi sehari. Setiap porsi makan, ibu menyusui dianjurkan makan 100 gram atau 3/4 gelas makanan pokok seperti nasi.

  1. Protein hewani

Protein hewani seperti ikan, telur, ayam, daging, dan sebagainya termasuk makanan yang perlu dikonsumsi ibu menyusui.

Ibu menyusui perlu makan protein hewani setidaknya empat porsi dalam sehari. Setiap porsi sajian protein hewani tersebut diukur seberat 50 gram, atau satu potong sedang ikan, atau satu butir telur ayam berukuran sedang.

  1. Protein nabati

Makanan yang baik untuk ibu menyusui lainnya yakni tahu, tempe, atau jamur. Ibu menyusui perlu makan protein nabati sebanyak empat porsi dalam sehari. Setiap porsi sajian protein nabati yakni seberat 50 gram atau satu potong tempe berukuran sedang, 100 gram atau dua potong tahu berukuran sedang.

  1. Sayur

Ibu menyusui perlu melengkapi asupan gizinya setiap hari dengan sayur-sayuran.

Page: 1 2 3

Redaksi

Leave a Comment

Recent Posts

Pasangan Ben Affleck dan Jenifer Lopez Disebut Sudah Tidak Tinggal di Rumah yang Sama

SMJTimes.com - Rumah tangga pasangan artis Hollywood Ben Affleck dan Jenifer Lopez disebut sedang dalam ketegangan. Pasalnya, ada yang menyebut…

17 jam ago

Dewan Harapkan Keberadaan Rokok Ilegal Berkurang

Pati, SMJTimes.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pati mengharapkan keberadaan rokok ilegal bisa berkurang, utamanya di Bumi Mina…

17 jam ago

Andrew Andika Pernah Menginap, Soraya Rasyid: Yang Menginap di Rumah Aku Itu Banyak

SMJTimes.com - Viral berita perselingkuhan antara host Uang Kaget Soraya Rasyid dan aktor Andrew Andika, istri Andrew yakni Tengku Dewi…

18 jam ago

Petani Alami Kondisi Kontras Saat Musim Hujan dan Kemarau

Pati, SMJTimes.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pati menyoroti kondisi kontras yang dialami petani Kabupaten Pati saat musim…

18 jam ago

Host Uang Kaget Soraya Rasyid Dituding Selingkuh dengan Andrew Andika

SMJTimes.com - Artis sekaligus host acara Uang Kaget Soraya Rasyid dituding sebagai orang ketiga di rumah tangga Andrew Andika dan…

18 jam ago

Dewan Nilai Antisipasi Kebakaran Penting Dilakukan

Pati, SMJTimes.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pati menilai jika upaya antisipasi kebakaran penting untuk dilakukan. Apalagi saat…

19 jam ago

This website uses cookies.