Pati

Jumlah Terbatas, Petugas Lapas Pati Kuwalahan

Pati, SMJTimes.com – Lembaga Pemasyarakatan Kelas II B Kabupaten Pati kekurangan tenaga Petugas Penjaga. Pihak Lapas saat ini cukup kuwalahan menjaga ratusan warga binaan lantaran jumlah warga binaan dan pegawai tidak sebanding.

Krismiyanto, Kepala Sub Seksi Registrasi dan Bimbingan Kemasyarakatan Lapas Pati menyebut pihaknya hanya mempunyai 77 orang pegawai. Sementara jumlah tahanan saat ini ada 358 orang.

“Pegawai kita 77 orang sudah termasuk kepala (Pengurus teras). Sedangkan penjaga hanya 4 regu. Harus membackup 358 Napi,” ungkap Kris saat ditemui di kantornya kemarin.

Satu regu penjaga atau sipir terdiri dari 6 enam orang. Setiap regu bertugas menjaga ruang tahanan menjadi 3 sif, pagi, siang, dan malam.

Karena jumlah yang tak seimbang, dalam pembinaan kepada Napi, Lapas Pati mengambil langkah persuasif ketimbang intimidatif.

“Kita pendekatannya persuasif, diajeni, dilatih keterampilan, ditanyakan kabarnya setiap waktu. Jadi Napi merasa diorangkan. Karena sungkan pada petugas, para napi otomatis berkelakuan baik,” jelas Kris.

Page: 1 2

Tags: lapaspati
Redaksi

Leave a Comment

Recent Posts

Pasangan Ben Affleck dan Jenifer Lopez Disebut Sudah Tidak Tinggal di Rumah yang Sama

SMJTimes.com - Rumah tangga pasangan artis Hollywood Ben Affleck dan Jenifer Lopez disebut sedang dalam ketegangan. Pasalnya, ada yang menyebut…

3 jam ago

Dewan Harapkan Keberadaan Rokok Ilegal Berkurang

Pati, SMJTimes.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pati mengharapkan keberadaan rokok ilegal bisa berkurang, utamanya di Bumi Mina…

3 jam ago

Andrew Andika Pernah Menginap, Soraya Rasyid: Yang Menginap di Rumah Aku Itu Banyak

SMJTimes.com - Viral berita perselingkuhan antara host Uang Kaget Soraya Rasyid dan aktor Andrew Andika, istri Andrew yakni Tengku Dewi…

3 jam ago

Petani Alami Kondisi Kontras Saat Musim Hujan dan Kemarau

Pati, SMJTimes.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pati menyoroti kondisi kontras yang dialami petani Kabupaten Pati saat musim…

4 jam ago

Host Uang Kaget Soraya Rasyid Dituding Selingkuh dengan Andrew Andika

SMJTimes.com - Artis sekaligus host acara Uang Kaget Soraya Rasyid dituding sebagai orang ketiga di rumah tangga Andrew Andika dan…

4 jam ago

Dewan Nilai Antisipasi Kebakaran Penting Dilakukan

Pati, SMJTimes.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pati menilai jika upaya antisipasi kebakaran penting untuk dilakukan. Apalagi saat…

4 jam ago

This website uses cookies.