Pati

Pilkades Serentak, Dewan: Perangkat Desa Jaga Netralitas

Pati, SMJTimes.com – Wakil Ketua II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pati, Hardi, meminta kepada para perangkat desa untuk menjaga profesionalitas dan kenetralan dalam Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) 2021.

Menurut Hardi, profesionalitas dan kenetralan ini perlu dimiliki para perangkat desa agar kepala desa yang terpilih nanti dapat nanti benar-benar pilihan masyarakat, memperjuangkan kepentingan masyarakat dan tidak tersandra kepentingan-kepentingan tertentu.

Baca juga: Disinyalir Penyebab Banjir, Dewan: Galian Ilegal Harus Diproses Hukum

“Agar mendapatkan hasil kepala desa yang berkualitas,” ujar Hardi saat menghadiri Musyawarah Kerja Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Pati, di Pendopo Kabupaten Pati, Sabtu (9/1/2021).

Pilkades yang rencananya diikuti 219 desa di seluruh kecamatan di Kabupaten Pati ini akan diselenggarakan pada 10 April 2021 mendatang.

Baca juga: Dewan Pati: Semoga PPKM Bisa Tekan Kasus Covid-19

Semua perangakat desa diharapkan amanah dalam menjalankan tugas sebagai panitia pelaksana dengan sebaik-baiknya. Serta tidak membela salah satu atau beberapa calon kepala desa yang akan merebutkan kursi kepala desa.

Page: 1 2

Redaksi

Leave a Comment

Recent Posts

Pasangan Ben Affleck dan Jenifer Lopez Disebut Sudah Tidak Tinggal di Rumah yang Sama

SMJTimes.com - Rumah tangga pasangan artis Hollywood Ben Affleck dan Jenifer Lopez disebut sedang dalam ketegangan. Pasalnya, ada yang menyebut…

2 jam ago

Dewan Harapkan Keberadaan Rokok Ilegal Berkurang

Pati, SMJTimes.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pati mengharapkan keberadaan rokok ilegal bisa berkurang, utamanya di Bumi Mina…

2 jam ago

Andrew Andika Pernah Menginap, Soraya Rasyid: Yang Menginap di Rumah Aku Itu Banyak

SMJTimes.com - Viral berita perselingkuhan antara host Uang Kaget Soraya Rasyid dan aktor Andrew Andika, istri Andrew yakni Tengku Dewi…

3 jam ago

Petani Alami Kondisi Kontras Saat Musim Hujan dan Kemarau

Pati, SMJTimes.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pati menyoroti kondisi kontras yang dialami petani Kabupaten Pati saat musim…

3 jam ago

Host Uang Kaget Soraya Rasyid Dituding Selingkuh dengan Andrew Andika

SMJTimes.com - Artis sekaligus host acara Uang Kaget Soraya Rasyid dituding sebagai orang ketiga di rumah tangga Andrew Andika dan…

3 jam ago

Dewan Nilai Antisipasi Kebakaran Penting Dilakukan

Pati, SMJTimes.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pati menilai jika upaya antisipasi kebakaran penting untuk dilakukan. Apalagi saat…

4 jam ago

This website uses cookies.